TRADISI MENANGKAP IKAN IMPUN
Nelayan membersihkan ikan impun pada tradisi "Nyalawe" di Pesisir Pantai Cilaki, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Rabu (27/4/2022). Nyalawe merupakan tradisi warga setempat memanen atau menangkap ikan kecil dari laut menuju sungai. ANTARA FOTO/Adeng Bustomi/YU
Foto Terkait