REKONSTRUKSI JALAN YANG HILANG AKIBAT BENCANA

  • 24 Mei 2022 18:55 WIB
Sejumlah pengendara melintas di area pembangunan jalan di lokasi bekas bencana likuifaksi atau pencairan tanah di Desa Sibalaya Utara, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Selasa (24/5/2022). Kementerian PUPR kembali melanjutkan proyek rehabilitasi dan rekonstruksi jalan sepanjang 300 meter di wilayah itu setelah jalan sebelumnya hilang akibat bencana likuifaksi 2018 lalu. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/nz
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2661
Ukuran Berkas
1.83 MB
Disiarkan
24/05/2022 18:55 WIB
Fotografer
Basri Marzuki
Editor
Zarqoni Maksum