PERLUCUTAN SENJATA NUKLIR

  • 30 November 2011 16:30
JAKARTA, 30/11 - PERLUCUTAN SENJATA NUKLIR. Menlu Marty Natalegawa (tengah) didampingi Ketua Komisi I DPR Ketua Komisi I Mahfudz Siddiq (kedua kiri) dan tiga Wakil Ketua Komisi I dari kiri Hayono Isman, Agus Gumiwang Kartasasmita dan TB Hasanuddin menunjukkan draf RUU Ratifikasi Comprehensive Nuclear-Test-Ban Treaty (CTBT) yang telah disetujui bersama seusai raker di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (30/11). Komisi Pertahanan DPR bersama pemerintah menyepakati rancangan undang-undang ratifikasi yang mengatur pelarangan segala jenis uji coba ledakan dan senjata nuklir yang merupakan ratifikasi Traktat Pelarangan Menyeluruh Uji Coba Nuklir untuk kemudian dibawa ke sidang paripurna untuk disahkan sebagai undang-undang. FOTO ANTARA/Andika Wahyu/Spt/11.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3440x2511
Ukuran Berkas
908.24 KB
Disiarkan
30/11/2011 16:30 WIB
Fotografer
Andika Wahyu
Editor