PELANTIKAN PIMPINAN TRI

  • 15 Februari 1947 02:01 WIB
Jenderal Sudirman (tengah) didampingi Letnan Jenderal Urip Sumoharjo (kedua kiri), Mayor Jenderal Sutomo (ketiga kiri), Mayor Jenderal Ir. Sakirman (ketiga kanan), Mayor Jenderal Joko Suyono (kanan), Laksamana Muda Mohammad Nazir Isa (kedua kanan) dan Laksamana Udara Suryadi Suryadarma (kiri) berfoto bersama setelah pelantikan pimpinan Tentara Republik Indonesia (TRI) oleh presiden Soekarno di Yogyakarta, 15 Februari 1947. ANTARA FOTO/IPPHOS/Rei/Koz/1947. *** Local Caption *** Pelantikan Pucuk Pimpinan TNI (Urip Sumoharjo & Sudirman) 15 Feb 1947 Panglima Besar Angkatan Perang Jenderal Soerdiman diangkat sebagai Kepala Pucuk Pimpinan TNI dengan anggotanya adalah Letnan Jenderal Oerip Sumohardjo, Laksamana Muda Nazir, Komodor Suryadarma, Jenderal Mayor Sutomo, Jenderal Mayor Ir. Sakirman, dan Jenderal Mayor Jokosuyono.
Foto Terkait

Lisensi

Pilih lisensi yang sesuai kebutuhan
Rp 3.000.000.000
Lisensi pemberitaan, 1024 px
Rp 5.000.000.000
Pameran foto, Penerbitan dan Penggunaan Pribadi (2389x1599 px)
Informasi Foto
Ukuran Foto
2389x1599
Ukuran Berkas
1.61 MB
Disiarkan
15/02/1947 02:01 WIB
Fotografer
Antara Foto-ipphos
Editor