SOEHARTO LANTIK DUA DUBES LUAR BIASA DI ISTANA NEGARA
JAKARTA,3-5-1980.Presiden Soeharto di Istana Negara Sabtu pagi melantik dua orang Duta Besar Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia yang baru, masing-masing Mayjen TNI Soekanto Sayidiman untuk Selandia Baru merangkap Fiji dan Samoa Barat serta Brigjen. Sabtu (3/5/1980) Poedjo Prasetiyo untuk Republik Demokrasi Laos. Nampak Presiden sedang mengucapkan selamat kepada Dubes Soekanto Sayidiman, dan Dubes Poedjo Prasetijo menanti giliran yang didampingi nyonya masing-masing. ANTARA FOTO/A Rachman/hm/dw.
Foto Terkait