PENAMBANG INTAN DI MARTAPURA KALIMANTAN SELATAN

  • 21 Oktober 1980 02:16 WIB
BANJARMASIN, 21-10-1980. Sudah ratusan tahun Martapura Kalsel terkenal sebagai Kota Intan, padahal cara pendulangannya (penambangannya) sederhana sekali.Selasa (21/10/1980) Dalam gambar terlihat dua orang suami isteri sedang mencari butiran-butiran intan melalui tangguk yang berfungsi sebagai penyaring, sedang yang berbentuk bulat lainnya ialah lenggangan yang terbuat dari kayu dan berfungsi sebagai tempat pengaduk gumpalan tanah dan pasir. ANTARA FOTO/Mon/dw.
Foto Terkait

Lisensi

Pilih lisensi yang sesuai kebutuhan
Rp 500.000.000
Lisensi pemberitaan, 1024 px
Rp 1.000.000.000
Pameran foto, Penerbitan dan Penggunaan Pribadi (2048x1369 px)
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1369
Ukuran Berkas
523.27 KB
Disiarkan
21/10/1980 02:16 WIB
Fotografer
Mon
Editor