MOGOK SOPIR MIKROLET TUNTUT HAPUS PREMAN

  • 4 November 1997 02:43 WIB
JAKARTA, 4/11 - HAPUS PREMAN. Puluhan sopir Mikrolet jurusan Tanah Abang melakuka mogok di Jl. Kebayoran Lama, Jakarta, Selasa (4/11/1997). Para sopir tersebut menuntut kepada pihak keamanan dan pemerintah untuk meghapuskan preman liar yang beroperasi di Stasiun Tanah Abang. Para preman tersebut memeras para sopir dengan meminta uang stiker Rp. 1.000,-, uang timer Rp. 2.000 s/d Rp. 3.000 per hari serta adanya uang putaran Rp. 500 sekali meutar diwilayah tersebut. Aksi mogok sudah berlangsung dua hari dan akan terus berlajut sampai tuntutan mereka dipenuhi pemerintah. ANTARA FOTO/Jaka Sugiyanta/Koz/TF03/97.
Foto Terkait

Lisensi

Pilih lisensi yang sesuai kebutuhan
Rp 100.000.000
Lisensi pemberitaan, 1024 px
Rp 500.000.000
Pameran foto, Penerbitan dan Penggunaan Pribadi (2019x1348 px)
Informasi Foto
Ukuran Foto
2019x1348
Ukuran Berkas
1.51 MB
Disiarkan
04/11/1997 02:43 WIB
Fotografer
Jaka Sugiyanta
Editor