Pemanfaatan Sabo Dam untuk pengendalian debris
Bangunan Sabo Dam yang telah dimanfaatkan untuk pengendalian debris atau sedimen banjir bandang di Desa Poi, Sigi, Sulawesi Tengah, Jumat (20/10/2023). Keberadaan Sabo Dam yang diperkirakan mampu menahan tiga juta meter kubik sedimen banjir itu oleh warga setempat dirasakan manfaatnya karena dinilai efektif mencegah terjadinya banjir bandang yang kerap kali terjadi di wilayah itu. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/tom.
Foto Terkait