Pariwisata di Indonesia belum sepenuhnya pulih
Wisatawan menaiki kuda saat mengunjungi objek wisata Kawah Ratu Gunung Tangkuban Parahu di Kabupaten Subang, Jawa Barat, Selasa (24/10/2023). Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menyatakan bahwa kondisi sektor pariwisata di Indonesia pascapandemi COVID-19 belum sepenuhnya pulih sehingga Pemerintah terus fokus dalam membenahi kualitasnya dan saat ini persentase pemulihan sektor pariwisata di Indonesia masih berkisar 50 persen. ANTARA FOTO/Nyoman Hendra Wibowo/foc.
Foto Terkait