Target pembangunan infrastruktur pendidikan
Pekerja menyelesaikan proyek pembangunan gedung baru SD Kecipir, Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Minggu (29/10/2023). Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menargetkan pembangunan infrastruktur pendidikan tingkat SD, SMP, dan SMA sebanyak 1.174 sekolah pada tahun anggaran 2023. ANTARA FOTO/Auliya Rahman/nz
Foto Terkait