Tradisi Ceng Beng di Deli Serdang

  • 31 Maret 2024 20:10 WIB
Warga Tionghoa membakar kertas saat ritual Ceng Beng atau sembahyang kubur di pemakaman Tionghoa, Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara, Minggu (31/3/2024). Ritual Ceng Beng merupakan tradisi warga Tionghoa yang dilakukan setiap tahunnya sebagai bentuk penghormatan kepada leluhur dan orang yang telah tiada. ANTARA FOTO/Yudi Manar/YU
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4838x3225
Ukuran Berkas
3.58 MB
Disiarkan
31/03/2024 20:10 WIB
Fotografer
Yudi Manar
Editor
Yusran Uccang