Gardu induk tegangan ekstra tinggi PLN di Klaten

  • 6 April 2024 21:55 WIB
Petugas menggunakan walki talki untuk berkomunikasi saat berjaga di Gardu Induk Tegangan Ekstra Tinggi (GITET), Pedan, Klaten, Jawa Tengah, Sabtu (6/4/2024). Gardu Induk Tegangan Ekstra Tinggi (GITET) Pedan milik PT PLN itu mempunyai peran penting dalam menyambung aliran listrik 500 Kilovolt (KV) dari Paiton, Jawa Timur dan diteruskan ke barat (Kesugihan sampai Jakarta) serta menyambung aliran listrik dari utara ke salatan dan selatan ke utara sehingga dipastikan untuk pasokan listrik pada Lebaran 2024 aman. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot/Spt. Nugroho.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4903x3274
Ukuran Berkas
3.76 MB
Disiarkan
06/04/2024 21:55 WIB
Fotografer
Aloysius Jarot Nugroho
Editor