Kendala UMKM keramik di Malang
Pekerja mewarnai keramik setengah jadi sebelum dibakar di rumah produksi Dinikoe Ceramics, Malang, Jawa Timur, Senin (13/5/2024). Pelaku UMKM keramik setempat mengaku kesulitan mengembangkan usaha karena tersaingi produk China yang masuk melalui pasar digital serta kenaikan harga bahan baku penunjang seperti cat pewarna glatsir impor dan gas untuk bahan bakar sehingga biaya produksi setiap tahun terus membengkak. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/aww.
Foto Terkait