KKP amankan ikan impor tanpa dokumen

  • 31 Mei 2024 13:55 WIB
Sejumlah kardus berisi ikan impor disegel Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) di gudang pendingin milik PT SLA di Batam, Kepulauan Riau, Jumat (31/5/2024). Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengamankan sebanyak empat ton ikan jenis tongkol dan selar impor tanpa dokumen atau ilegal asal Malaysia saat melakukan kegiatan pengawasan Insidentil tindak lanjut dari pengaduan masyarakat. ANTARA FOTO/Teguh Prihatna/Spt.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
5000x3333
Ukuran Berkas
7.46 MB
Disiarkan
31/05/2024 13:55 WIB
Fotografer
Teguh Prihatna
Editor
Saptono