Kirab budaya Festival Marabose di Pulau Bacan

  • 24 Juni 2024 15:40
Sejumlah peserta menampilkan atraksi budaya Pukul Sapu saat mengikuti Kirab Budaya pada Festival Marabose 2024 di Pulau Bacan, Kabupaten Halmahera Selatan, Maluku Utara, Senin (24/6/2024). Kirab budaya diikuti 22 etnis dari berbagai suku di Indonesia yang mendiami Kabupaten Halmahera Selatan itu untuk mengenalkan tradisi dan budaya setiap daerah kepada masyarakat setempat. ANTARA FOTO/Andri Saputra/Spt.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4845x3366
Ukuran Berkas
1.37 MB
Disiarkan
24/06/2024 15:40 WIB
Fotografer
Andri Saputra
Editor
Saptono