Diskusi perbaikan tata kelola pelabuhan
Deputi Pencegahan dan Monitoring KPK Pahala Nainggolan (kiri) bersama Kepala Lembaga Nasional Single Window (LNSW) Oza Olavia (tengah), dan Direktur Utama Pelindo Arif Suhartono (kanan) menyampaikan paparan dalam diskusi Aksi Stranas PK: Perbaikan Tata Kelola Pelabuhan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Selasa (2/7/2024). Diskusi tersebut membahas upaya Tim Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) dalam pencegahan korupsi di sektor strategis pelabuhan termasuk terkait isu pengenaan denda terhadap pelaku impor beras yang terlambat melakukan bongkar muat di pelabuhan. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/nym.
Foto Terkait