Ritual adat Hudoq Tahari di Samarinda
Warga Suku Dayak Bahau melakukan ritual tarian Hudoq Tahari di Lamin Amin Ayaaq Syahrie Jaang, Batu Cermin, Samarinda, Kalimantan Timur, Sabtu (26/10/2024). Ritual adat tersebut dilakukan saat masa menugal (menanam padi di ladang) sebagai ungkapan rasa syukur serta memohon kepada sang pencipta agar ladang mereka tidak diganggu roh jahat. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat/aww.
Foto Terkait