Kerja sama perdagangan karbon Indonesia-Jepang

  • 20 November 2024 16:58 WIB
Wakil Menteri Lingkungan Hidup Jepang Yutaka Matsuzawa (tengah) menyampaikan paparan didampingi Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan periode 2019-2024 Alue Dohong (kiri) dan Atase Kehutanan KBRI Tokyo Muhammad Zahrul Muttaqin (kanan) saat diskusi panel terkait perdagangan karbon bilateral di Paviliun Indonesia pada Konferensi Perubahan Iklim COP29 UNFCCC di Baku, Azerbaijan, Rabu (20/11/2024). Indonesia dan Jepang sudah menandatangani Mutual Recognition Arrangement (MRA) untuk menyetarakan sistem kredit karbon kedua negara yang dapat menjadi model bagi negara-negara lain dalam kerja sama Nilai Ekonomi Karbon berdasarkan kesepakatan global penurunan emisi gas rumah kaca Perjanjian Paris. ANTARA FOTO/Andika Wahyu/tom.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
1.37 MB
Disiarkan
20/11/2024 16:58 WIB
Fotografer
Andika Wahyu
Editor
Rahmadi Rekotomo