SOLIDARITAS MUSLIM ROHINGYA

  • 30 Juli 2012 15:40 WIB
SURABAYA, 30/7 - SOLIDARITAS MUSLIM ROHINGYA. Sejumlah pengunjuk rasa yang tergabung dalam Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI), melakukan shalat gaib untuk korban kekerasan warga muslim Rohingya di depan Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Jatim, Senin (30/7). Mereka menuntut pemerintah Myanmar untuk segera menghentikan pembantaian dan penindasan terhadap warga Muslim Rohingya, serta mendesak Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (ASEAN) dan pemerintah Indonesia untuk segera menghentikan kejahatan HAM tersebut. FOTO ANTARA/M Risyal Hidayat/Koz/Spt/12.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4288x2848
Ukuran Berkas
965.58 KB
Disiarkan
30/07/2012 15:40 WIB
Fotografer
M Risyal Hidayat
Editor