PINGIUN DI TSI.

  • 5 Februari 2008 15:16 WIB
BOGOR, 5/2 - PINGUIN DI TSI. Sejumlah Pinguin humboldt (Speheniscus humboldti) berada di tempat karantina Taman Safari Indonesia (TSI) Cisarua, Bogor, Jawa Barat, Selasa (5/2). Sebanyak 12 ekor pinguin humboldt atau 6 pasang berumur berkisar 10-13 tahun ini didatangkan atas kerjasama TSI dengan Sea Life Park Tokyo Jepang, Jum'at (1/2) lalu. Kerjasama ini bertujuan untuk pelestarian spesies pinguin humbolt yang mempunyai populasi tinggal 12.000 ekor di habitat aslinya Pantai Pasifik Benua Amerika Selatan. FOTO ANTARA/Arif Firmansyah/ss/mes/08
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1365
Ukuran Berkas
1.43 MB
Disiarkan
05/02/2008 15:16 WIB
Fotografer
Arief Firmansyah
Editor