SERENTAUN CIGUGUR
KUNINGAN, 7/11 - SERENTAUN CIGUGUR. Warga membawa padi sebagai simbol kebersamaan saat perayaan adat Serentaun di Cigugur, Kuningan, Jawa Barat, Rabu (7/11). Tradisi adat Serentaun ini merupakan perwujudan atas rasa syukur masyarakat Cigugur yang mayoritas petani terhadap karunia sang pencipta dan dirayakan pada 22 Raya Agung tahun Saka Sunda. FOTO ANTARA/Dedhez Anggara/ed/mes/12.
Foto Terkait