PROSESI TUMPLAK WAJIK

  • 12 Oktober 2013 18:15
Abdi dalem melakukan prosesi "tumplak wajik" di Magangan, Keraton Ngayogyakarta, Yogyakarta, Sabtu (12/10). Prosesi menumpahkan wajik (makanan dari ketan) ke dasar rangka gunungan tersebut merupakan rangkaian pembuatan gunungan yang nantinya akan diarak pada prosesi Grebeg Besar Idul Adha 1434 H, sebagai wujud perhatian Raja Keraton Ngayogyakarta kepada rakyatnya serta ungkapan rasa syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/ed/mes/13
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4200x2800
Ukuran Berkas
1.49 MB
Disiarkan
12/10/2013 18:15 WIB
Fotografer
Sigid Kurniawan
Editor