RELOKASI PENGHUNI TNLL
Seorang anak warga yang menghuni Kawasan Taman Nasional Lore Lindu bermain di halaman rumahnya di Desa Bunga Kecamatan Palolo, Sigi, Sulawesi Tengah, Selasa (12/11). Sekitar seratus jiwa atau 30 Kepala Keluarga (KK) yang menghuni Kawasan Taman Nasional Lore Lindu akan direlokasi pihak Balai Besar Taman Nasional Lore Lindu (BBTNLL) ke tempat yang telah disediakan. Relokasi itu bertujuan untuk melindungi Kawasan TNLL dari perambahan hutan . ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah/ed/mes/13.
Foto Terkait