SOFT LAUNCHING PROYEK KELISTRIKAN BATAM
Gubernur Kepri HM Sani (kiri) Wamen ESDM Susilo Siswoutomo (tengah) meninjau maket rencana Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) dari pejabat PTPP saat peresmian sejumlah proyek kelistrikkan Batam di Tanjung Uncang, Batam, Sabtu (1/3). PLTGU terdiri dari dua pembangkit berkapasitas 2X42,5 MW milik PLN Batam dan 2X35 MW milik Independent Power Producer (IPP) dijadwalkan beroperasi pada akhir tahun 2014, pembangkit akan ditenagai dengan gas dari Natuna melalui pipa bawah laut. ANTARA FOTO/Joko Sulistyo/ed/NZ/14
Foto Terkait