PAUS BIRU
Pengunjung memperhatikan kerangka Paus Biru (Balaenoptera musculus) dengan panjang 16 meter di Museum Provinsi Sulawesi Tenggara, Kendari, Sultra, Minggu (20/4). Selama lebih dari satu abad, paus jenis itu diburu sampai hampir punah dan akhirnya dilindungi oleh komunitas internasional pada tahun 1966. ANTARA FOTO/Ekho Ardiyanto/ed/Spt/14
Foto Terkait