PERJUANGAN PATTIMURA
Tokoh adat Pulau Saparua, Maluku, menari Cakalele (tari perang) saat menggelar ritual pengambilan obor Pattimura di puncak Gunung Saniri, Pulau Saparua, Maluku Tengah, Rabu (14/5). Peringatan perjuangan Pattimura itu untuk menggelorakan semangat nasionalisme dan patriotisme generasi muda. FOTO ANTARA/Jimmy Ayal/ss/Spt/14
Foto Terkait