TRADISI BRATAN
Sejumlah peserta membawa kue apem, Puli dan buah pisang menuju Masjid untuk di doakan saat acara tradisi Bratan di Kaliputu, Kudus, Jateng, Kamis (12/6). Tradisi yang digelar satu tahun sekali menjelang bulan Puasa itu menjadi salah satu simbol kebersamaan masyarakat serta untuk memohon ampun kepada Tuhan Yang Maha Esa. ANTARA FOTO/Andreas Fitri Atmoko/ed/mes/14.
Foto Terkait