PENGADUAN PENYIARAN
Seorang petugas memantau tayangan siaran tv lokal di ruang pemantauan penyiaran kantor Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Provinsi NTB di Mataram, Rabu (18/6). Menurut data KPID NTB hingga saat ini belum ada laporan pengaduan resmi terkait pelangaran penyiaran kampanye pasangan Capres-Cawapres Pilpres 2014 namun tim pemantau setiap harinya menganalisis 5 hingga 10 dugaan pelanggaran penyiaran di 5 stasiun TV lokal dan 4 stasiun radio terkait adanya muatan siaran seperti kekerasan, Horor dan seks. ANTARA FOTO /Ahmad Subaidi/ss/pd/14.
Foto Terkait