SIDAK MAKANAN PRODUK CINA

  • 24 September 2008 16:49 WIB
MATARAM, 24/9 - SIDAK MAMIN. Seorang petugas menunjukkan kembang gula yang mengandung melamin saat sidak oleh Balai POM dan Disperindag Provinsi NTB di salah satu supermarket di kota Mataram, Rabu (24/9). Dalam sidak tersebut ditemukan produk makanan cina yang mengandung melamin yaitu bahan yang biasa digunakan untuk pembuatan perabot rumah tangga,yang jika dimakan akan menyebabkan penyakit ginjal. FOTO ANTARA/Ahmad Subaidi/Koz/pd/08.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
2048x1371
Ukuran Berkas
421.32 KB
Disiarkan
24/09/2008 16:49 WIB
Fotografer
Ahmad Subaidi
Editor