KURANGI KETERGANTUNGAN KEDELAI IMPOR

  • 23 Oktober 2014 17:40 WIB
Seorang pekerja mengangkat karung berisi kedelai impor dari Amerika Serikat di gudang sebuah koperasi perajin tahu tempe di kelurahan Sanan, Malang, Jawa Timur, Kamis (23/10). Pemerintah berupaya mengurangi ketergantungan terhadap kedelai impor dengan mendorong produksi kedelai dalam negeri melalui pemberian insentif dalam bentuk penetapan harga beli petani (HBP) kedelai yang ditentukan dengan mempertimbangkan biaya usaha tani kedelai, dampak terhadap tingkat inflasi, dan keuntungan petani yakni sebesar Rp7.600 per kilogram. ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto/ed/ama/14.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2550
Ukuran Berkas
1.04 MB
Disiarkan
23/10/2014 17:40 WIB
Fotografer
Ari Bowo Sucipto
Editor