KERAJINAN MASYARAKAT DERAWAN

  • 24 Oktober 2014 16:25 WIB
Seorang warga menata kerajinan tangan yang terbuat dari akar bahar, kulit penyu dan bebatuan untuk dijual kepada pengunjung di Pulau Derawan Kabupaten Berau, Kaltim, Rabu (23/10). Kerajinan tangan masyarakat di Pulau Wisata Derawan berbagai bentuk seperti gelang, cincin, kalung, tasbih dan gantungan kunci tersebut banyak digemari wisatawan domestik dan mancanegara yang berkunjung di pulau tersebut. ANTARA FOTO/M Rusman/Rei/nz/14.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3456x2304
Ukuran Berkas
3.45 MB
Disiarkan
24/10/2014 16:25 WIB
Fotografer
M Rusman
Editor