TERJUN TEMPUR

  • 11 Oktober 2008 12:37 WIB
SURABAYA, 11/10 - TERJUN TEMPUR. Sebanyak 63 penerjun tempur dari TNI AD (Kopassus dan Kostrad), TNI AU (Paskhas) dan TNI AL (Tafib Marinir, Denjaka dan Kopaska), melakukan penerjunan dari pesawat Hercules TNI AU, di atas Koarmatim Ujung Surabaya, Jatim, Sabtu (11/10). Penerjun tempur tersebut melakukan gladi kotor upacara peringatan HUT TNI Ke-63 di Koarmatim Ujung Surabaya, yang akan digelar pada 14 Oktober 2008 dengan irup Presiden Susilo Bambang Yudhoyono. FOTO ANTARA/Eric Ireng/Koz/hp/08.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
1344x2048
Ukuran Berkas
347.93 KB
Disiarkan
11/10/2008 12:37 WIB
Fotografer
Eric Ireng
Editor