KEBUTUHAN SOLAR NELAYAN
Seorang nelayan menyiapkan jerigen yang akan digunakan untuk mengisi solar di dermaga Karangsong, Indramayu, Jawa Barat, Selasa (10/2). Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) mengalokasikan bahan bakar solar subsidi untuk nelayan pada 2015 sebesar 1,743 juta kiloliter. Alokasi solar untuk nelayan tersebut setara dengan 10,2 persen dari total kuota solar bersubsidi pada 2015. ANTARA FOTO/Dedhez Anggara/ed/nz/15.
Foto Terkait