LAPORKAN PEMBEKUAN PSSI
Koordinator Sub Komisi Pemantauan dan Penyelidikan Komnas HAM Siane Indriani (kedua kanan) bersama Bagian Pengaduan Komnas HAM Agus Suntoro (kanan) menerima pengaduan dari (kiri kanan) Wasit ISL Syamsuddin, Perangkat Pertandingan Chaerul Agil, Penggagas Petisi Cabut Pembekuan PSSI Ade Chandra, Pelatih Tony Ho, dan Pelatih Rahmad Darmawan di Komnas HAM, Jakarta, Senin (27/7). Komnas HAM menanggapi laporan karena didalamnya terdapat potensi pelanggaran terhadap hak asasi manusia, antara lain hak kesejahteraan, hak mendapat hiburan, serta hak mendapat keadilan.
ANTARA FOTO/Rosa Panggabean/nz/15.
Foto Terkait