HIBURAN ANAK-ANAK KAMPUNG PULO

  • 25 Agustus 2015 20:15 WIB
Anak-anak korban penggusuran Kampung Pulo membaca buku di perpustakaan keliling di halaman Rumah Susun Jatinegara Barat, Jakarta, Selasa (25/8). Kantor Perpustakaan dan Arsip Jakarta Timur menyediakan perpustakaan keliling dan arena bermain guna membantu menghilangkan trauma, memberikan hiburan, dan meningkatkan minat baca kepada anak-anak Kampung Pulo yang pindah ke rusun tersebut. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A./kye/15
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2003
Ukuran Berkas
1.02 MB
Disiarkan
25/08/2015 20:15 WIB
Fotografer
Hafidz Mubarak A.
Editor