RITUAL BUDAYA SASI LOMPA

  • 17 Oktober 2015 20:50 WIB
Warga mengangkut ikan lompa (Trisina baelama, sejenis ikan sardin kecil) yang berhasil ditangkap pada ritual budaya buka ÒSasi LompaÓ di sungai Learisa Kayeli, Negeri Haruku, Pulau Haruku, Kabupaten Maluku Tengah, Maluku, Sabtu (17/10). Buka Sasi yaitu saat dimana kewang (pemangku adat) Negeri Haruku menyatakan ikan Lompa sudah mencapai umur untuk dipanen ini, sudah dilgelar sejak 3 abad lalu untuk menjaga kelestarian lingkungan dan sumber daya alam laut maupun darat. ANTARA FOTO/Embong Salampessy/pd/15.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4288x2848
Ukuran Berkas
1.73 MB
Disiarkan
17/10/2015 20:50 WIB
Fotografer
Embong Salampessy
Editor