GERBANG KUDUS KOTA KRETEK

  • 27 April 2016 22:10 WIB
Warga menyaksikan video Mapping saat peresmian Gerbang Kudus Kota Kretek (GKKK) di Kawasan Taman Tanggul Angin, Jati, Kudus, Jawa Tengah, Rabu (27/4). Gerbang berbentuk daun tembakau yang melambangkan kota asal dari rokok kretek yaitu kota Kudus tersebut memiliki jumlah jari-jari sebanyak 59 yang bermakna tersirat yaitu angka 5 sebagai lambang rukun islam, dan angka 9 melambangkan Wali Songo, serta memiiki 4 tiang cengkeh yang melambangkan 4 pilar kebangsaan yaitu Pacasila, UUD 1945, Bhinneka Tunggal Ika, dan NKRI. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/kye/16.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3696x2448
Ukuran Berkas
2.95 MB
Disiarkan
27/04/2016 22:10 WIB
Fotografer
Yusuf Nugroho
Editor