PATROLI UDARA BAKAMLA

  • 1 Oktober 2016 14:35 WIB
Anggota TNI AU memotret kapal yang melintas di perairan perbatasan Indonesia-Filipina, di kawasan Sangihe-Talaud, Sulawesi Utara, Sabtu (1/10). Operasi udara Bhuana Nusantara V yang dilaksanakan oleh Badan Keamanan Laut Republik Indonesia (Bakamla RI) Zona Maritim Tengah, dan melibatkan unsur TNI AU, AL, serta Perhubungan Udara tersebut bertujuan untuk melakukan pendeteksian dini (early warning) terhadap kapal yang melintas di perairan Indonesia, serta pengawasan aktivitas nelayan ilegal. ANTARA FOTO/Adwit B Pramono/kye/16.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.35 MB
Disiarkan
01/10/2016 14:35 WIB
Fotografer
Adwit B Pramono
Editor