KARTU POS MUNIR UNTUK PRESIDEN

  • 17 Januari 2017 15:45 WIB
Sejumlah aktivis KontraS membawa Kartu Pos Munir untuk diserahkan ke Kementerian Setneg di Jakarta, Selasa (17/1). Ribuan Kartu Pos Munir yang ditandatangani oleh berbagai kalangan masyarakat dari 20 kota ini adalah bentuk keprihatinan dan protes atas sikap pemerintah yang mengelak menjalankan perintah putusan Komisi Informasi Pusat untuk segera mengumumkan dokumen hasil penyelidikan Tim Pencari Fakta Munir kepada khalayak umum. ANTARA FOTO/Widodo S. Jusuf/foc/17.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2000
Ukuran Berkas
1.14 MB
Disiarkan
17/01/2017 15:45 WIB
Fotografer
Widodo S Jusuf
Editor