PERAWATAN MERIAM KOLEKSI MUSEUM RANGGAWARSITA
Dua petugas dari tim Pengkajian dan Pelestarian (Kaji Lestari) merawat sejumlah koleksi meriam peninggalan VOC tahun 1787 di Museum Ranggawarsita, Semarang, Jawa Tengah, Senin (6/2). Perawatan terhadap koleksi museum kategori anorganik atau logam bersejarah tersebut untuk menjaga keutuhan serta menghindari kerusakan karena usia benda. ANTARA FOTO/Aji Styawan/ama/tom/17.
Foto Terkait