DISTRIBUSI SURAT SUARA PILKADA SERENTAK

  • 11 Februari 2017 12:35 WIB
Aparat keamanan mengawasi pekerja mengangkut paket kertas surat suara kedalam truk untuk didistribusikan ke kecamatan di kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Utara, Aceh, Jumat (10/2). Sebanyak 420.480 lembar surat suara itu didistribusikan ke 1.051 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di 852 desa yang tersebar di 27 kecamatan, persiapan pemungutan suara pemilihan bupati/wakil bupati Aceh utara dan gubernur Aceh pada 15 Februari 2017 mendatang. ANTARA FOTO/Rahmad/pd/17.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x1971
Ukuran Berkas
474.72 KB
Disiarkan
11/02/2017 12:35 WIB
Fotografer
Rahmad
Editor