KERAJINAN TANGAN PRAJURIT DIPERBATASAN RI-PNG

  • 1 April 2017 17:45
Prajurit Dua Elkana Trapen mengamplas sebuah kayu yang telah dipotong menyerupai huruf di Komando Taktis (Kotis) Satgas Pamtas RI-PNG Yonif Mekanis 516/CY, Keerom, Papua, Sabtu (1/4). Prajurit Satgas Pamtas Yonif Mekanis 516/CY ciptakan kerajinan tangan berbahan dasar kayu berbau, susu, jati dan kayu besi untuk tawarkan ke warga masyarakat perbatasan guna dijadikan tambahan penghasilan bagi mereka. ANTARA FOTO/Indrayadi TH/pd/17
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3000x2003
Ukuran Berkas
1.37 MB
Disiarkan
01/04/2017 17:45 WIB
Fotografer
Indrayadi Th
Editor