VAKSINASI MR DI SAMPANG
Gubernur Jatim Soekarwo (ketiga kanan) didampingi istri Nina Kirana Soekarwo (ketiga kiri) dan Direktur UNICEF untuk Area Jawa Arie Rukmantara (kedua kanan) dan perwakilan Unicef untuk Indonesia Gunilla Olsson (kanan) menghadiri pemberian vaksin measles-rubella (MR) atau vaksin campak dan rubella di SMPN 1 Torjun, Sampang, Jawa Timur, Sabtu (19/8). Pemberian vaksin terhadap anak usia sembilan bulan hingga 15 tahun di daerah itu mencapai 64 persen pada hari ke19, dari total anak sebanyak 257 ribu lebih, atau 27 persen dari keseluruhan penduduk Kabupaten Sampang. Kegiatan pemberian vaksin MR ditargetkan rampung dalam 32 hari. ANTARA FOTO/Saiful Bahri/kye/17
Foto Terkait