PRODUKSI JAMU TERKENDALA PERIJINAN
Perajin menyelesaikan pembuatan jamu serbuk tanpa bahan kimia yang terbuat dari campuran berbagai tanaman obat guna menyembuhkan penyakit rematik di Kelurahan Banaran, Kota Kediri, Jawa Timur, Senin (18/9). Produksi jamu tradisional seharga Rp60.000 per kilogram yang telah terbukti dapat menyembuhkan penyakit di kalangan masyarakat tersebut terkendala pada rumitnya mengurus sertifikat Pangan Industri Rumah Tangga (P-IRT) sehingga perajin tidak berani menyertakan merk pada kemasan dan promosinyapun hanya dari mulut ke mulut. ANTARA FOTO/Prasetia Fauzani/ama/17
Foto Terkait