PENGUNGKAPAN PENCURIAN KABEL BAWAH LAUT

  • 19 Februari 2018 15:05 WIB
Danlantamal III Laksamana Pertama TNI Muchammad Richad (kedua kiri) bersama Wakil Komandan Lantamal III Kolonel Laut (P) Denih Hendrata (kanan), dan Dansatrol Lantamal III Kolonel Laut (P) Salim (kiri) menunjukkan barang bukti saat rilis jaringan sindikat pencurian kabel bawah laut di Jakarta, Senin (19/2). Tim Western Fleet Quick Response (WFQR) Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) III berhasil mengungkap kasus pencurian kabel listrik bawah laut di sekitar Kepulauan Seribu dengan mengamankan 14 orang tersangka beserta barang bukti berupa 13 karung tembaga seberat 700 kilogram, mobil, motor, dan STNK mobil serta motor. ANTARA FOTO/Rivan Awal Lingga/foc/18.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
3648x2432
Ukuran Berkas
1.49 MB
Disiarkan
19/02/2018 15:05 WIB
Fotografer
Rivan Awal Lingga
Editor