MUSEUM PURBAKALA PATI AYAM
Pengunjung mengamati replika fosil gajah purba (Stegodon trigonochepalus) koleksi Museum Situs Purba Pati Ayam, di Desa Terban, Jekulo, Kudus, Jawa Tengah, Senin (5/3). Museum yang memiliki persamaan dengan Situs Sangiran dan Trinil, dan memiliki koleksi seperti fosil manusia purba, fauna vertebrata dan invertebrata tersebut masih sepi pengunjung meski tidak dipungut biaya untuk pengunjung. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho/kye/18.
Foto Terkait