PENDATAAN SAWAH KERING DI ACEH BARAT

  • 6 Juli 2018 15:35 WIB
Petugas Dinas Pertanian Tanaman Pangan Dan Hortikultura Aceh Barat melakukan peninjauan dan pendataan sawah tadah hujan yang mengering di Desa Liceh, Bubon, Aceh Barat, Aceh, Jumat (6/7). Data Dinas Pertanian Tanaman Pangan dan Hortikultura Kabupaten Aceh Barat menyebutkan dari 6.605 hektare luas lahan keseluruhan tanaman padi, sekitar 2,024 hektare tanaman padi yang berumur 7 sampai 65 hari di 10 kecamatan mengalami kekeringan akibat tidak tersedianya sumber air. ANTARA FOTO/Syifa Yulinnas/aww/18.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
2.51 MB
Disiarkan
06/07/2018 15:35 WIB
Fotografer
Syifa Yulinnas
Editor