WASPADA POTENSI EL NINO 2019

  • 26 Februari 2019 17:50 WIB
Deputi Bidang Klimatologi BMKG Herizal (kiri), Kepala Balai Penelitian Agroklimat dan Hidrologi Harmanto (kedua kiri), Konsorsium SIPINDO Akhmad Faqih (ketiga kiri), Deputy Director PT East West Seed Indonesia Joko Sareh Utomo (ketiga kanan), Ketua Departemen Geofisika dan Meteorologi IPB Rahmat Hidayat (kedua kanan) dan Direktur Publikasi Ilmiah dan Informasi Strategis IPB Eva Anggraini berbincang seusai lokakarya bertema "Prospek Perkembangan El Nino 2019: Dampaknya Terhadap Anomali Iklim dan Pertanian di Indonesia" di Bogor, Jawa Barat, Selasa (26/2/2019). Akses informasi iklim, teknologi perbenihan dan ketersediaan benih adaptif kekeringan, solusi mengantisipasi dampak El Nino pada tahun 2019 yang peluang terjadinya sebesar 55-60 persen, sementara 25,5 persen wilayah berpotensi musim keringnya maju, 24 persen wilayah keringnya diatas normal dan Juli - September 2019 iklim diperkirakan lebih kering. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya/ama.
Foto Terkait
Standar
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2672
Ukuran Berkas
1.46 MB
Disiarkan
26/02/2019 17:50 WIB
Fotografer
Yulius Satria Wijaya
Editor
Audy Mirza Alwi