WARGA SUKU AMUNGME MENGADU KE KOMNAS HAM

  • 4 Maret 1996 03:07 WIB
WARGA SUKU AMUNGME MENGADU KE KOMNAS HAM
JAKARTA, 4/3 - TUNTUTAN AMUNGME. Bartholomeous Magal seorang warga Suku Amungme, Timika, Irian Jaya dengan bergetar bercerita tentang nasib Suku Amungme yang mengalami perlakuan yang bertentangan dengan HAM dari aparat keamanan. Dihadapan anggota Tim Komnas HAM di Jakarta, Senin (4/3/1996), Bartholomeus dan tiga rekannya mengajukan kembali tuntutan mereka sehubungan pelanggaran HAM dan rusaknya lingkungan hidup akibat hadirnya PT. Freeport Indonesia di Irian Jaya sejak 1967. ANTARA FOTO/Yayat Soelaeman/SF01/Koz/hp/96.
Tags:

Lisensi

Pilih lisensi yang sesuai kebutuhan
Rp 100.000.000
Lisensi pemberitaan, 1024 px
Rp 500.000.000
Pameran foto, Penerbitan dan Penggunaan Pribadi (2046x1376 px)
Informasi Foto
Ukuran Foto
2046x1376
Ukuran Berkas
1.77 MB
Disiarkan
04/03/1996 03:07 WIB
Fotografer
Yayat Soelaeman
Editor