BANJIR BANDANG SOLOK SELATAN

  • 25 November 2019 22:20
BANJIR BANDANG SOLOK SELATAN
Satu unit tempat ibadah yang rusak berada diantara material sisa banjir bandang di desa Sapan Salak dan Desa Manggih, Kecamatan Koto Parik Gadang di Ateh, Kabupaten Solok Selatan, Sumatera Barat, Senin (25/11/2019). Intensitas curah hujan lebat yang terjadi pada minggu malam (24/11/2019) memicu terjadinya banjir bandang yang merusak 25 unit rumah warga di dua desa, sembilan diantaranya rusak berat, serta fasilitas umum juga mengalami kerusakan, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini. ANTARA FOTO/Muhammad Arif Pribadi/pd
Foto Terkait
Tags:
Informasi Foto
Ukuran Foto
4000x2667
Ukuran Berkas
1.62 MB
Disiarkan
25/11/2019 22:20 WIB
Fotografer
Muhammad Arif Pribadi
Editor
Pandu Dewantara